Penyesalan ?
Hidup terlalu singkat untuk dihabiskan dengan penuh penyesalan.
Menyesal untuk tidak melakukan hal hal yang ingin dilakukan atau disampaikan.
Bukankah perihal maaf, terimakasih dan tolong, adalah yg penting dalam hidup?
Walaupun banyak hal yg diluar kendali kita, its okay.
Toh perkara sedih atau senang itu hanya sementara dalam hidup, maka secukupnya memang lebih tepat sepertinya 🙃

Komentar
Posting Komentar